ANBK: Kelas 5 SD Trinitas Menuju Prestasi Terbaik

Bandarlampung (23-24/10/2023) – ANBK, atau yang lebih dikenal sebagai Assesmen Nasional Berbasis Komputer, adalah ujian nasional yang diselenggarakan di Indonesia untuk mengukur pencapaian siswa di tingkat Sekolah Dasar (SD). Ujian ini memiliki beberapa tujuan utama: 1. Mengukur Kemampuan Akademik2. Menilai Standar Pendidikan3. Mendukung Peningkatan Pembelajaran4. Evaluasi Program Pendidikan5. Menyediakan Data Statistik Sekolah Trinitas sangat antusias […]